KONFLIK KERAJAAN ISLAM DENGAN BANGSA BARAT
BAB I PENDAHULUAN I.a Latar Belakang Kerajaan-kerajaan Islam di nusantara yang sangat Berjaya pada masanya merupakan suatu aset Indonesia yang sangat membanggakan. Kerajaan-kerajaan ini meninggalkan peninggalan yang sangat berharga bagi catatan sejarah Indonesia. Namun, semenjak bangsa luar datang khususnya bangsa-bangsa dari Eropa banyak pemberontakan yang terjadi di nusantara. Tidak hanya itu, nusantara juga sangat menderita dengan kedatangan bangsa luar ini. Kompeni tidak hanya datang berkunjung, tetapi juga mengambil hasil bumi dari Indonesia dan menjadikan Indonesia tambang rempah-rempah bagi mereka. Mereka bahkan menyatakan perang kepada kerajaan setempat, bermacam-macam serangan dan strategi yang dilakukan oleh kompeni untuk menyerang kerajaan-kerajaan Islam. Bahkan, kompeni juga ikut campur dalam perpolitikan pada zaman itu dan merusaknya hingga menjaid milik mereka. Dari sinilah, guna kita membahas ini agar kita bisa belajar ene